-->

Manfaat Buah Semangka Untuk Kecantikan dan Kesehatan

Manfaat Buah Semangka Untuk Kecantikan dan Kesehatan - Buah semangka juga tak kalah dengan lidah buaya yang kaya dengan khasiat. jangan takut makan buah semangka karena buah Semangka rasanya manis dan baik untuk kesehatan tubuh anda. semangka merupakan buah yang sangat popular di indonesia yang mudah didapat dan hampir setiap hari buah semangka ini bisa kita lihat di pasar. buah semangka ini merupakan jenis buah berair yang berasal dari gurun Afrika Tengah yang juga disebut dengan watermelon karena buah ini bentuknya sama seperti melon namun mengandung lebih banyak air. Semangka masih berkerabat dengan melon, Timun , dan labu.  buah ini banyak dijadikan sebagai bahan pengobatan karena dipercaya mengandung nutrisi yang mampu menyembuhkan beberapa penyakit misal kulit semangka  yang Kulit buah semangka - Kulit semangka dimanfaatkan untuk mengobati bengkak karena timbunan cairan pada penyakit ginjal, Kencing manis (Diabetes Melitus ) , Gatal karena tanaman beracun, Migren, Sakit sewaktu bangun tidur pagi karena alkohol ( Hangover ) , Menghaluskan kulit , Menghilangkan flek hitam di wajah, Kulit kasar, dan luka bakar. sedangkan dagingnya juga tak kalah bermanfaatnya karena Daging buah semangka bisa digunakan untuk pengobatan saat pingsan karena udara panas, Rasa letih, Demam, Haus disertai mulut kering, Napas berbau, Air kemih warnanya gelap dan kuning tua, Nyeri sewaktu kencing, Perut kembung karena banyak gas, Susah BAB ,Sakit tenggorokan, Sariawan, Hepatitis, Tekanan darah tinggi ( Hipertensi ), Disfungsi ereksi, Meningkatkan kesuburan pria, Keracunan alkohol, Asam urat tinggi, dan menghilangkan kerutan di wajah. yang terakhir adalah Biji semangka yang ternyata juga mempunyai manfaat lo,yaitu mengobatisusah buah air besar selama hamil atau usia tua, Radang hati, Radang selaput lendir usus, Infeksi kandung kemih, Kurang darah ( Anemia ) , Membasmi cacing usus, dan busung lapar, nah sekarang kita masuk pada manfaat buah semangka untuk kecantikan kulit wajah. 
Manfaat Buah Semangka Untuk Kecantikan dan Kesehatan

Manfaat buah semangka untuk kecantikan

  1. Semangka berkhasiat Meremajakan kulit caranya dengan menghaluskan semangka kurang lebih 100 gram lalu jadikan sebagai masker karena semangka akan menghaluskan kulit wajah dan menghaluskan pori-pori di kulit anda
  2. Semangka mampu Melembutkan kulit - caranya dengan menghaluskan 100 gram semangka lalu campur dengan 1 sdm yogurt. Oleskan ke wajah dan leher tunggu 15 menit dan jangan lupa basuh muka jika sudah selesai.
  3. Semangka mampu Mengatasi kerutan di wajah . Caranya haluskan 100 gram semangka dan alpukat. Aduk hingga merata kemudian oleskan keseluruh wajah anda tunggu hingga 20 menit.untuk hasil yang lebih fresh
  4. Menghilangkan noda hitam di wajah   caranya  campurkan 100 gram  buah semangka dengan dua sdm garam. Lalu scrub wajah dan massage menggunakan metode dan gerakan melingkar.  Diamkan masker menempel kurang lebih selam tunggu 15 menit sebelum  dan dibilas.
terima kasih sudah membaca artikel tentang Manfaat semangka untuk perawatan kulit wajah, selamat mencoba dan selamat mempercantik diri.

Manfaat Buah Semangka Untuk Kecantikan dan Kesehatan